KUNJUNGAN ASRAMA "KERSIK LUWAI VS BUNDO KANDUANG" - AMKT Kersik Luwai Yogyakarta

AMKT Kersik Luwai Yogyakarta

ASRAMA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR KERSIK LUWAI YOGYAKARTA

Subscribe Us

...

Selasa, 04 April 2017

KUNJUNGAN ASRAMA "KERSIK LUWAI VS BUNDO KANDUANG"


Halo teman-teman, sudah memasuki bulan April 2017 nih. Kersik Luwai oke hadir lagi dalam program kerja kunjungan asrama yang terealisasikan beberapa hari lalu pada bulan lalu tepatnya Rabu, 29 Maret 2017 di Asrama Putri Mahasiswi Sumatera Barat (Bundo Kanduang) Yogyakarta. Program kerja ini bertujuan untuk menjalin silaturrahmi serta mengakrabkan persaudaraan antar mahasiswa daerah Kalimantan Timur Yogyakarta dengan mahasiswa/i asal daerah di Nusantara Indonesia. Terima kasih kepada aspuri Sumatera Barat yang bersedia menyambut kami dengan senang hati juga terima kasih kepada teman teman yang mengikuti perkembangan di blog kami.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar